Cara Buat Daun Sirih Gading Seperti Monstera Marmorata Varigata, Tidak Perlu Beli Monstera Lagi
SisiLainTumbuhan Selamat sore temanteman semuanya sahabatsahabat saya satu hobi para pecinta tanaman hias nusantara para petani muda Indonesia sukses dan juga para pembudidaya tanaman herbal di manapun anda semua berada Saya doakan semoga di sore hari ini kita semua masih dalam keadaan sehat walafiat keluarga amin. Pada kesempatan kali ini seperti biasanya saya akan menjawab semua pertanyaan dan juga request yang diminta oleh temanteman semua di WhatsApp bagi temanteman kita yang ingin sekali memiliki tanaman hias jenis monstera variegata dan juga jenis monstera marmorata bahkan montay namun biaya untuk membeli Karena harganya pun tergolong sangat mahal sekali maka temanteman kita menanyakan apakah ada tanaman lain yang bisa menjadi alternatif untuk bisa dikoreksi atau dirawat yang mirip dengan monster yang diinginkan dan kali ini ada alternatif yang ke temanteman terapkan pada tanaman hias jenis epipremnum aureum yang mudah kita jumpai dan mudah kita dapatkan yang memiliki sifat dan jenis bahkan penam
|
|