Cara Membuat Pancake Krim Custard, Mudah Dan Sangat enak, Tanpa Oven
Pancake Dengan Krim Custard Tanpa oven Krim custard: 250 ml susu 20 gram mentega 50 gram gula pasir (maaf di video salah ketik 20 gram) 3 kuning telur 20 gram tepung maizena 1 sendok teh vanila ekstrak Bahan adonan : 2 butir telur 40 gram gula pasir 1 sendok teh vanila ekstrak (bisa pakai vanili bubuk) 1 sendok makan madu 90 gram tepung terigu serbaguna 1 sendok teh baking powder 10 ml air
|
|