Cara membuat bunga paperomia dari kresek, diy paperomia flower from plastic waste, bungakresek
Assalamualaikum warahmatullaahi wabarokatuh Masih penasaran dengan daur ulang kresek ya. . Dan kali ini bikin bunga yang motifnya cantik sekali, Peperomia semangka namanya. . Bunga daun yang motifnya mirip semangka, cantik sekali jika dibuat dengan kresek. Bunga Peperomia Semangka Kresek Alat dan bahan: kresek bekas warna putih, hijau dan hitam kawat bunga Selotip bunga benang gunting lem tembak setrika kertas untuk alas setrika Dari bahan bekas bisa jadi sesuatu yang indah dan bernil
|
|