Setiap tahunnya daerah watumalang sering terjadi bencana tanah longsor yang diakibatkan karena curah hujan yang tinggi sehingga memerlukan banyak daerah resapan air. Oleh karena itu, kami tim KKN Gemilang Watumalang memiliki program kerja yaitu pembuatan biopori, untuk mempermudah proses penggalian lubang maka dibuatlah Alat Bor Biopori ini.
0
0
Related videos
Preparing
To view the site materials you should be more than or equal to 18 years old